Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Bertambah 15 Kasus Hari Ini, Total Positif Covid-19 di Toraja Utara 136 Orang

Bertambah 15 Kasus Hari Ini, Total Positif Covid-19 di Toraja Utara 136 Orang

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sen, 21 Des 2020
  • comment 0 komentar

KAREBA-TORAJA.COM, RANTEPAO — Setelah 10 orang diumumkan dua hari lalu, Senin, 21 Desember 2020, jumlah warga Toraja Utara yang dinyatakan positif terpapar virus Corona bertambah lagi 15 orang.

Siaran pers Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Kabupaten Toraja Utara, menyebutkan per tanggal 20 Desember 2020 pukul 14.00 Wita, terjadi penambahan 15 warga terkonfirmasi positif Covid-19.

Adapun rincian 15 pasien baru itu sebagai berikut:

  • Pasien Kasus 122: umur 34 tahun, alamat Kelurahan Karassik, Kecamatan Rantepao. Status pasien tanpa gejala (asimptomatic). Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab Balai Besar Laboratorium Kesehatan Makassar.
  • Pasien Kasus 123: umur 33 tahun, alamat Pasele, Kecamatan Rantepao. Status pasien tanpa gejala (asimptomatic). Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab Balai Besar Laboratorium Kesehatan Makassar.
  • Pasien Kasus 124: usia 29 tahun, alamat Karassik, Kecamatan Rantepao. Status pasien tanpa gejala (asimptomatic). Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab Balai Besar Laboratorium Kesehatan Makassar.
  • Pasien Kasus 125:  usia 42 tahun, alamat Karassik, Kecamatan Rantepao. Status pasien tanpa gejala (asimptomatic). Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab Balai Besar Laboratorium Kesehatan Makassar.
  • Pasien Kasus 126: usia 32 tahun, alamat Karassik, Kecamatan Rantepao. Status pasien tanpa Gejala (asimptomatic). Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab Balai Besar Laboratorium Kesehatan Makassar.
  • Pasien Kasus 127: umur 46 tahun, alamat Karassik, Kecamatan Rantepao. Status pasien tanpa gejala (asimptomatic). Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab Balai Besar Laboratorium Kesehatan Makassar.
  • Pasien Kasus 128: usia 46 tahun, alamat Pasele, Kecamatan Rantepao. Status pasien Tanpa Gejala (asimptomatic). Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab Balai Besar Laboratorium Kesehatan Makassar.
  • Pasien Kasus 129: usia 50 tahun, alamat Lembang Tondon Langi’ Kecamatan Tondon. Status pasien dengan Gejala (simptomatic). Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab RSUD Lakipadada, Tana Toraja.
  • Pasien 130: usia 37 tahun, alamat Kelurahan Tikala, Kecamatan Tikala. Status pasien dengan gejala (simptomatic). Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab RSUD Lakipadada, Tana Toraja.
  • Pasien Kasus 131: usia 41 tahun, alamat Lembang Sa’dan Matallo, Kecamatan Sa’dan. Status pasien Tanpa Gejala (asimptomatic). Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab RSUD Lakipadada, Tana Toraja.
  • Pasien 132: umur 19 tahun, domisili Lembang Tondon Siba’ta, Kecamatan Tondon. Status pasien Tanpa Gejala (asimptomatic). Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab RSUD Lakipadada, Tana Toraja.
  • Pasien 133: usia 35 tahun, domisili Kelurahan Tallunglipu Matallo, Kecamatan Tallunglipu. Status pasien Tanpa Gejala (asimptomatic). Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab RSUD Lakipadada, Tana Toraja.
  • Pasien 134: usia 24 tahun, domisili Lembang Paku, Kecamatan Denpina. Status pasien tanpa gejala. Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab RSUD Lakipadada, Tana Toraja.
  • Pasien 135: umur 74 tahun, domisili Lembang Parinding, Kecamatan Sesean. Status pasien dengan gejala (simptomatic). Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab RSUD Lakipadada, Tana Toraja.
  • Pasien 136: umur 46 tahun, domisili Jalan Pramuka Rantepao. Status pasien dengan gejela. Dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes PCR Swab RSUD Lakipadada, Tana Toraja.

“Penelusuran dan pelacakan kemungkinan adanya Kontak Erat lainnya lebih lanjut tetap dilakukan oleh GTPP Covid-19 Pemkab Toraja Utara dengan tetap memantau perkembangan kondisi pasien sesuai dengan protap penanganan Covid-19,” jelas Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Kabupaten Toraja Utara, Anugerah Yaya Rundupadang.

Dengan adanya penambahan pasien per tanggal 20 Desember 2020, maka keseluruhan pasien terkonfirmasi Positif Covid-19 di Kabupaten Toraja Utara kini berjumlah 136 orang dengan rincian 94 orang sembuh, dirawat 10 orang, menjalani isolasi 24 orang, dan meninggal dunia 8 orang.

Otoritas Pemerintah Kabupaten Toraja Utara menghimbau dan mengajak seluruh masyarakat Toraja Utara agar tetap waspada dengan disiplin menerapkan Protokol Kesehatan pencegahan penularan Covid-19 3M: Memakai Masker, Mencuci Tangan Pakai Sabun, dan Menjaga Jarak serta Menghindari berada di lokasi yang terdapat Kerumunan orang. (*)

Penulis: Desianti
Editor: Arthur

  • Penulis: Redaksi

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tanah Bergerak, 7 Rumah Terancam, Warga Mengungsi

    Tanah Bergerak, 7 Rumah Terancam, Warga Mengungsi

    • calendar_month Rab, 16 Feb 2022
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    KAREBA-TORAJA.COM, RANO — Hujan deras dengan intensitas tinggi yang mengguyur wilayah kecamatan Rano, sejak Selasa, 15 Februari 2022 mengakibatkan terjadinya tanah bergerak yang berpotensi longsor. Tanah bergerak dengan retakan yang cukup luas terjadi Saruran, Dusun Kayangan, Lembang Rano Tengah, Rabu, 16 Februari 2022 dinihari. Pata’ Elmas, salah seorang warga Rano Tengah, menyebut setidaknya ada 7 […]

  • 71 Ekor Kerbau Bergejala PMK Ditemukan di Pasar dan 7 Kecamatan di Toraja Utara

    71 Ekor Kerbau Bergejala PMK Ditemukan di Pasar dan 7 Kecamatan di Toraja Utara

    • calendar_month Kam, 7 Jul 2022
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    KAREBA-TORAJA.COM, RANTEPAO — Jumlah kerbau yang menunjukkan gejala Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di Kabupaten Toraja Utara terus bertambah. Selain dari sisi jumlah, sebarannya juga makin meluas. Dinas Pertanian dan Peternakan Toraja Utara mencatat, sebanyak 55 ekor kerbau yang memperlihatkan gejala PMK ditemukan di tujuh kecamatan. Sementara jumlah kerbau yang terindikasi PMK di Pasar Hewan […]

  • Satu Lagi Warga Toraja Utara Meninggal karena Covid-19, Total Jadi 10 Orang

    Satu Lagi Warga Toraja Utara Meninggal karena Covid-19, Total Jadi 10 Orang

    • calendar_month Rab, 23 Des 2020
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    KAREBA-TORAJA.COM, RANTEPAO — Jumlah warga Toraja Utara yang meninggal dunia akibat virus Corona terus bertambah. Setelah kemarin bertambah satu, hari ini, Rabu, 23 Desember 2020, bertambah satu lagi. Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Kabupaten Toraja Utara, Anugerah Yaya Rundupadang, menjelaskan pasien Covid-19 yang baru meninggal adalah seorang laki-laki berusia 62 tahun. Pasien […]

  • Unik, Satu Kecamatan di Tana Toraja Punya Anggota PPS 100 Persen Perempuan

    Unik, Satu Kecamatan di Tana Toraja Punya Anggota PPS 100 Persen Perempuan

    • calendar_month Kam, 9 Feb 2023
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    KAREBA-TORAJA.COM, MAKALE — Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tana Toraja baru saja melewati satu tahapan Pemilu 2024, yakni tahapan perekrutan Anggota panitia Pemungutan Suara (PPS). Sebanyak 477 anggota PPS yang akan bertugas di 112 Lembang dan 47 Kelurahan di 19 Kecamatan di Tana Toraja resmi dilantik, 24 Januari 2023 lalu. Uniknya dari 19 Kecamatan yang ada […]

  • Diisukan Muat Babi Sakit, Yulius: Hanya Satu yang Mati, Lainnya Sehat

    Diisukan Muat Babi Sakit, Yulius: Hanya Satu yang Mati, Lainnya Sehat

    • calendar_month Jum, 21 Apr 2023
    • account_circle Admin Kareba
    • 0Komentar

    KAREBA-TORAJA.COM, RANTEPAO — Yulius, seorang pedagang babi di Pasar Bolu mengklarifikasi isu yang beredar di media sosial terkait pengangkutan 25 ekor babi yang sakit dari luar daerah ke Pasar Bolu, Toraja Utara, pada Kamis, 20 April 2023 malam. Dia menyatakan bahwa dirinya memang memuat 25 ekor babi dari Luwuk Banggai ke Toraja Utara pada Kamis, […]

  • Toraja Utara Kembali Mendapat Bantuan PHJD Rp 49 Miliar dari Pemprov Sulsel dan Rp 26 Miliar dari Kementerian PUPR

    Toraja Utara Kembali Mendapat Bantuan PHJD Rp 49 Miliar dari Pemprov Sulsel dan Rp 26 Miliar dari Kementerian PUPR

    • calendar_month Ming, 23 Mei 2021
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    KAREBA-TORAJA.COM, RANTEPAO — Kabupaten Toraja Utara kembali mendapat bantuan keuangan dari pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan melalui Program Hibah Jalan Daerah (PHJD) sebesar Rp 49 miliar. Sebelumnya, pada tahun 2020, Toraja Utara juga kebagian PHJD dari Pemprov Sulsel senilai Rp 31,3 miliar. Selain dari Pemprov Sulsel, tahun 2021 ini, pemerintah Kabupaten Toraja Utara juga mendapat bantuan […]

expand_less