Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Ini Daftar Juara Festival Paduan Suara Natal Toraja Utara Tahun 2024

Ini Daftar Juara Festival Paduan Suara Natal Toraja Utara Tahun 2024

  • account_circle Admin Kareba
  • calendar_month Ming, 15 Des 2024
  • comment 0 komentar

KAREBA-TORAJA.COM, RANTEPAO — Festival Paduan Suara Natal (FPSN) gelaran keempat tahun 2024 resmi berakhir, Sabtu, 14 Desember 2024. Wakil Bupati Toraja Utara, Frederik Victor Palimbong didampingi Sekda Toraja Utara Salvius Pasang, menutup secara resmi FPSN 2024. Sedangkan Bupati Toraja Utara, Yohanis Bassang tidak hadir, baik pada pembukaan maupun penutupan.

Data panitia, Festival Paduan Suara Natal gelaran keempat tahun 2024 ini diikuti 69 kelompok, dari empat kategori. Kategori A professional diikuti  sebanyak 8 group. Kemudian, Kategori B semi profesional diikuti 11 group. Kategori C pemula diikuti 13 group, dan Kategori D pelajar, diikuti 31 group.

Sebelum ditutup oleh Wakil Bupati Toraja Utara, Frederik Victor Palimbong, Ketua Tim Juri, RD Hendrik Palimbo membacakan hasil penilaian dan mengumumkan para pemenang.

Berikut, daftar pemenang Festival Paduan Suara Natal (FPSN) Toraja Utara IV Tahun 2024:

Kategori E (SMP)

–  Harapan 3 nomor undian 27 (SMPN 1 Nanggala)

  • Harapan 2 nomor undian 28 (SMP Katolik Rantepao
  • Harapan 1 nomor undian 26 (SMPN 2 Kapala Pitu)
  • Juara 3 nomor undian 15 (SMPN 3 Buntao’ Satap)
  • Juara 2 undian undian 25 (SMPN 1 Rantepao)
  • Juara 1 nomor undian 07 (SMPN 2 Rantepao)

Kategori D (SMA/SMK)

  • Harapan 2 Undian 03 (SMA Katolik Makale)
  • Harapan 1 Undian 02 (SMA Katolik Rantepao)
  • Juara 3 nomor undian 04 (SMA Kristen Makale)
  • Juara 2 Nomor undian 05 (SMPN 1 Makale)
  • Juara 1 nomor undian 01 (SMAN 1 Toraja Utara)

Kategori C

  • Juara Harapan 3 Undian 11 (PDAM Toraja Utara)
  • Harapan 2 Undian (Kecamatan Sanggalangi’)
  • Harapan 1 Undian (Paroki Makale)
  • Juara 3 nomor undian 12 (Kecamatan Buntao’)
  • Juara 2 nomor undian 10 (Kecamatan Sesean)
  • Juara 1 nomor undian 13 (Paroki Santa Theresia Rantepao)

Kategori B

  • Harapan 3 nomor undian 03 (Kecamatan Balusu)
  • Harapan 2 nomor undian 05 (OPD Rantepao)
  • Harapan 1 nomor undian 08 (Kemenag Toraja Utara)
  • Juara 3 nomor undian 04 (OPD Marante)
  • Juara 2 Nomor undian 09 (OPD Panga’)
  • Juara 1 nomor undian 07 (Jemaat Rantepao)

Kategori A

  • Harapan 3 nomor undian 03 (Cantus Virmus)
  • Harapan 2 nomor undian 01 (Koinonia Choir)
  • Harapan 1 nomor undian 02 (Mezzo Forte Choir)
  • Juara 3 nomor undian 05 (Mega Buana Choir)
  • Juara 2 Nomor undian 06 (Kecamatan Rantepao)
  • Juara 1 nomor undian (Kecamatan Sopai

Para pemenang FPSN Toraja Utara tahun 2024, Kategori C. (Ind/Kareba Toraja)

Ketua Panitia Festival Paduan Suara Natal 2024, Yonathan Manturino mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah mendukung terlaksananya FPSN 2024.

Festival Paduan Suara Natal tahun 2024 digelar Art Centre Rantepao, sejak Senin, 9 Desember 2024 hingga Sabtu, 14 Desember 2024. (*)

Penulis: Indra
Editor: Arthur

  • Penulis: Admin Kareba

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Akses Evakuasi Sulit, Polisi Tandu Korban Pohon Tumbang di Bittuang Sejauh 4 Kilometer

    Akses Evakuasi Sulit, Polisi Tandu Korban Pohon Tumbang di Bittuang Sejauh 4 Kilometer

    • calendar_month Rab, 17 Nov 2021
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    KAREBA-TORAJA.COM, BITTUANG — Proses evaluasi dua korban bencana alam pohon tumbang yang terjadi di tengah hutan pinus di Lembang Sandana, Kecamatan Bittuang, berlangsung dramatis. Petugas Kepolisian butuh waktu empat jam untuk sampai di tempat kejadian perkara. Demikian pula, dibantu warga, polisi harus menandu korban dengan berjalan kaki sejauh 4 km dari tengah hutan ke titik […]

  • Kantor Hukum HK & Associates Adukan Kejanggalan Proses Eksekusi Tongkonan Ka’pun ke MA dan Komnas HAM

    Kantor Hukum HK & Associates Adukan Kejanggalan Proses Eksekusi Tongkonan Ka’pun ke MA dan Komnas HAM

    • calendar_month Kam, 11 Des 2025
    • account_circle Desianti/Rls
    • 1Komentar

    KAREBA-TORAJA.COM, MAKALE — Eksekusi fisik yang dilakukan Pengadilan Negeri Makale terhadap Tongkonan Ka’pun beserta 10 bangunan lainnya, pada Jumat, 5 Desember 2025 berbuntut panjang. Eksekusi yang dinilai mengabaikan budaya serta menerobos prosedur hukum itu, kini diadukan ke Badan Pengawas Mahkamah Agung (Bawas MA) Republik Indonesia dan Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM). Pihak yang […]

  • FOTO: Lomba Membatik Siswa PAUD di Ajang Toraja Highland Festival

    FOTO: Lomba Membatik Siswa PAUD di Ajang Toraja Highland Festival

    • calendar_month Rab, 6 Okt 2021
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    KAREBA-TORAJA.COM, RANTEPAO — Selain pameran seni, budaya, dan kuliner, event promosi wisata Toraja Highland Festival (THF) yang berlangsung dari tanggal 4-10 Oktober 2021 di Lapangan Bakti Rantepao, juga diisi dengan lomba membatik bagi anak-anak PUAD. Lomba membantik antar siswa PAUD se-Toraja Utara ini diinisiasi oleh TP PKK Kabupaten Toraja Utara bekerja sama dengan Panitia THF […]

  • Aksi Pencurian Pada Hari Natal Kembali Terjadi di Toraja Utara, 3 Rumah Dibobol

    Aksi Pencurian Pada Hari Natal Kembali Terjadi di Toraja Utara, 3 Rumah Dibobol

    • calendar_month Kam, 26 Des 2024
    • account_circle Admin Kareba
    • 0Komentar

    KAREBA-TORAJA.COM, TALLUNGLIPU — Aksi pencurian dengan modus menggunakan momen saat warga ke gereja merayakan Natal kembali terjadi Toraja Utara, Rabu, 25 Desember 2024. Tiga buah rumah milik warga di jalan poros Tallunglipu, Kelurahan Tallunglipu, Kecamatan Tallunglipu, dibobol maling. Rumah-rumah yang dibobol tersebut dalam keadaan kosong karena penghuninya sedang ke gereja merayakan ibadah Natal. Ketiga rumah […]

  • Peringati Sumpah Pemuda, PPGT Karassik Bersihkan Makam Misionaris Van De Losdrecht

    Peringati Sumpah Pemuda, PPGT Karassik Bersihkan Makam Misionaris Van De Losdrecht

    • calendar_month Ming, 30 Okt 2022
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    KAREBA-TORAJA.COM, RANTEPAO — Persekutuan Pemuda Gereja Toraja (PPGT) Jemaat Karassik melaksanakan bakti sosial di makam Misionaris Toraja, Antonie Aris van De Losdrecht yang berada di Karassik, Rantepao, Toraja Utara, Senin, 28 Oktober 2022. Bakti Sosial yang dilakukan di makam sang Misionaris, makam Zendelin lainnya dan lingkungan sekitar itu merupakan rangkaian kegiatan dalam memperingati hari Sumpah […]

  • Bupati Toraja Utara dan Tana Toraja Hadiri Camp OMK, Toraja Youth Day di Rantebua

    Bupati Toraja Utara dan Tana Toraja Hadiri Camp OMK, Toraja Youth Day di Rantebua

    • calendar_month Sen, 31 Mar 2025
    • account_circle Desianti
    • 0Komentar

    KAREBA-TORAJA.COM, RANTEBUA — Bupati Toraja Utara, Frederik Victor Palimbong dan Bupati Tana Toraja, Zadrak Tombeq berkesempatan mengunjungi serta menghadiri Camp Orang Muda Katolik (OMK) bertajuk “Toraja Youth Day” yang dilaksanakan di Paroki Santa Maria Tombang Lambe, Kecamatan Rantebua, Toraja Utara, 29 Maret – 2 April 2025. Frederik Victor Palimbong, yang didampingi Wakil Bupati Toraja Utara, […]

expand_less